Kekerasan massa kerap mewarnai perhelatan politik di daerah Sulawesi Tenggara. Pro kontra pelantikan seorang kepala daerah seperti bupati/gubernur merupakan yang paling sering menjadi penyebab terjadinya konflik. Tampak dalam gambar pelantikan pejabat bupati Buton Utara Drs Zakaria oleh Gubernur Sultra Nur Alam SE. Dan bentrok mahasiswa dan Pol PP menolak pelantikan Pj. Bupati Buton Utarafoto: yoshasrul
No comments:
Post a Comment